Workshop Astronomi: Tingkatkan Kemampuan Observasi Hilal Mahasiswa
Observasi hilal selalu menjadi topik perbincangan dalam memulai awal bulan Qomariyah. Hasil observasi atau rukyat dapat berguna untuk memutakhirkan perhitungan atau hisab. Untuk itu Universitas Ahmad Dahlan (UAD) senantiasa mengembangkan kemampuan dosen, laboran, dan mahasiswa untuk dapat mahir menghitung dan mengamati hilal. Pada Tanggal 20-21 Juli 2023, mahasiswa Program Studi Magister Pendidikan Fisika (MPFis) UAD, […]