Optimalisasi Pembelajaran PBSI lewat Workshop Rekonstruksi RPS dan RATUG
Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP UAD menggelar Workshop Rekonstruksi RPS (Rencana Pembelajaran Semester) dan RATUG (Rancangan Tugas) di Hotel Grand Rohan, Yogyakarta pada Senin (24/02). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pembekalan kepada para dosen terkait pengelolaan RPS semester Genap 2024/2025 yang efektif serta implementasi sistem penilaian berbasis E-learning. Kaprodi PBSI, Roni Sulistiyono, M.Pd., […]