Inkubasi Finalisasi Proposal Tesis MBK, Dorong Mahasiswa untuk Sukses
Program Studi (Prodi) Magister Bimbingan dan Konseling (MBK) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) gelar acara Inkubasi Finalisasi Proposal Hibah Penelitian Tesis MBK. Berlangsung di Hotel Fortuna Grande Malioboro pada Sabtu(9/3), acara ini ditujukan untuk mahasiswa angkatan I MBK FKIP UAD agar mendapatkan hibah pendanaan dari Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Kementerian […]