Siswa MBS Pleret Jajaki Tes Toefl-Like di PBI UAD
Siswa MBS Pleret mengikuti Tes Penjajakan Toefl-Like di Laboratorium Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) FKIP UAD. Nurwanto, M.Pd., dan Sonya Martian, S.Pd., mendampingi 31 santriwan dan santriwati dalam kegiatan tersebut. Mengunakan ruang Laboratorium Bahasa A, Gedung Laboratorium Terpadu, kegiatan berlangsung selama 2 jam pada 13 Desember 2022. Sebelum mengikuti tes, laboran menjelaskan beberapa fasilitas Laboratorium PBI […]