Workshop FKIP UAD, Tingkatkan Sinergi Akademisi dan Birokrasi
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan Workshop Penyusunan Proposal dengan Pemerintah pada Kamis, (25/09). Kegiatan ini mengusung tema “Penguatan Peran Perguruan Tinggi dalam Proyek Pemerintah” dan membahas aspek birokrasi dalam penyusunan proposal. Workshop ini berlangsung di Educators Hall Kampus 4 UAD dan dihadiri oleh dosen FKIP UAD. Workshop ini mendorong […]